INDRIASTUTI, Mila and CHARIRI, Anis and FUAD, Fuad,(15 May 2015), MENGUAK KRONOLOGI DAN PEMICU TAX FRAUD: KAJIAN HERMENEUTIKA DIALOGIS ATAS KASUS GAYUS TAMBUNAN DALAM TAX FRAUD PT SURYA ALAM TUNGGAL. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (23kB)
Download (23kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (85kB)
Download (85kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (209kB)
Download (209kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (222kB)
Download (222kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (467kB)
Download (467kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguak atau menggali kesesuaian kronologi kasus PT Surya Alam Tunggal (PT SAT) dengan Standart Operasional Prosedur (SOP) penelaah keberatan Ditjen Pajak. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk menguak faktor-faktor motivasional terjadinya tax fraud yang dilakukan oleh Gayus Tambunan.
Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metodologi kualitatif melalui pendekatan hermeneutika-dialogis. Data diperoleh melalui wawancara mendalam (depth interview) oleh para informan yang memiliki prejudice atas objek yang dikaji serta observasi di lingkungan Ditjen Pajak. Uji validitas dan realibilitas dalam penelitian ini dilakukan dengan triangulation, member checking serta the audit trail.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa tiga informan sepakat mengamini bahwa apa yang telah dilakukan oleh Gayus adalah sesuai dengan SOP, terbukti tidak ada aliran dana dari PT SAT ke rekening Gayus dan terdapat kasus besar lain yang seharusnya dapat diungkap oleh para penegak hukum di negeri ini. Kontroversi terjadi ketika MA menjatuhkan vonis untuk mempidanakan Gayus dengan tuduhan tax fraud dalam hal restitusi pajak. Tidak dapat dipungkiri lagi bahwa terseretnya PT SAT ke meja hijau merupakan kasus yang kental politik. Selain itu, hasil penelitian juga menunjukkan bahwa teori psikoanalisis, differential association theory, rational choiche theory, GONE theory dan fraud triangle mampu menguak faktor motivasional terjadinya tax fraud yang dilakukan oleh Gayus Tambunan.
Keywords : | Tax Fraud, Gayus Tambunan, PT Surya Alam Tunggal, psychoanalytic theory, differential association theory, rational choiche theory, GONE theory and fraud triangle, Tax fraud, Gayus Tambunan, PT Surya Alam Tunggal, teori psikoanalisis, differential association theory, rational choiche theory, GONE theory dan fraud triangle |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Masters) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Yuwono Yuwono |
Date Deposited: | 04 Feb 2022 02:32 |
Last Modified: | 04 Feb 2022 02:32 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/10183 |