PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING DAN BRAND AWARENESS TERHADAP BRAND LOYALTY DENGAN VALUE CONSCIOUSNESS DAN BRAND LOVE SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Pada Konsumen Marketplace Shopee)

MARHABAN, Zhafira Utami and DIRGANTARA, I Made Bayu,(22 February 2022), PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING DAN BRAND AWARENESS TERHADAP BRAND LOYALTY DENGAN VALUE CONSCIOUSNESS DAN BRAND LOVE SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Pada Konsumen Marketplace Shopee). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (40kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (26kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (27kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (49kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (113kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh value consciousness dan brand love yang mendapatkan pengaruh dari social media marketing dan brand awareness terhadap brand loyalty. Pengambilan sampel digunakan dengan menggunakan teknik purposive sampling, total sampel yang digunakan sebanyak 254 responden yang merupakan konsumen Shopee yang pernah melakukan pembelian di Shopee dan yang memiliki lebih dari satu akun marketplace. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah menggunakan analisis SEM (Structural Equation Model) dengan program AMOS, dan teknik penumpulan data menggunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa social media marketing berpengaruh positif terhadap value consciousness, value consciousness berpengaruh positif terhadap brand loyalty, brand awareness berpengaruh positif terhadap brand love, value consciousness berpengaruh positif terhadap brand love, dan brand love tidak berpengaruh terhadap brand loyalty.
Keywords : social media marketing, brand awareness, valua consciousness, brand love, brand loyalty, pemasaran media sosial, kesadaran merek, kesadaran nilai, kecintaan merek, loyalitas merek
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: zhafira utami marhaban
Date Deposited: 16 Mar 2022 08:18
Last Modified: 16 Mar 2022 08:23
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/10368

Actions (login required)

View Item
View Item