ANALISIS PENGARUH FINANCIAL INDICATORS, FIRM SIZE, DAN INSTITUTIONAL OWNERSHIP TERHADAP FINANCIAL DISTRESS (Studi Empiris pada Perusahaan Property dan Real estate di BEI Periode Tahun 2016 – 2020)

GUNAWAN, Helen Lystiani and MUHARAM, Harjum,(16 June 2022), ANALISIS PENGARUH FINANCIAL INDICATORS, FIRM SIZE, DAN INSTITUTIONAL OWNERSHIP TERHADAP FINANCIAL DISTRESS (Studi Empiris pada Perusahaan Property dan Real estate di BEI Periode Tahun 2016 – 2020). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (76kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (5kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (7kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (12kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (232kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk meneliti pengaruh financial indicators, firm size, dan institutional ownership terhadap financial distress. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Financial Indicators (Likuiditas, Profitabilitas, Leverage, Operating Capacity), Firm Size, dan Institutional Ownership sebagai variabel independen dan Financial Distress sebagai variabel dependen. Selain itu, dalam penelitian ini Financial distress diklasifikasikan sebagai variabel binary (dummy) yang diukur dengan menggunakan Altman Z-Score. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan property dan real estate yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia pada tahun 2016-2020 yang berjumlah 30 perusahaan. Jumlah sampel yang diambil adalah 43 perusahaan. Pengambilan sampel tersebut menggunakan metode purposive sampling dan sebanyak 11 perusahaan dihilangkan karena telah dilakukan outlier. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi logistik dengan menggunakan alat bantu IBM SPSS Statictics 25. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Likuiditas, Profitabilitas, Operating Capacity, dan Institutional Ownership memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap Financial Distress, sedangkan Leverage dan Sales Growth memiliki pengaruh positif signifikan terhadap Financial Distress. Firm Size memiliki pengaruh yang tidak signifikan terhadap Financial Distress. Selain itu,berdasarkan hasil uji hipotesis, nilai R Square dalam penelitian ini sebesar 75.4%, yang berarti masih terdapat 24.6% variabel lain diluar variabel yang digunakan dalam penelitian ini.
Keywords : Financial Distress, Financial Indicators, Liquidity, Profitability, Leverage, Operating Capacity, Sales Growth, Firm Size, Institutional Ownership, Financial Distress, Financial Indicators, Likuiditas, Profitabilitas, Leverage, Operating Capacity, Sales Growth, Firm Size, Institutional Ownership
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Helen Lystiani Gunawan
Date Deposited: 28 Jun 2022 04:34
Last Modified: 28 Jun 2022 04:34
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/10944

Actions (login required)

View Item
View Item