PUSPITASARI, Marita Praba and SUHARNOMO, Suharnomo and MAHFUDZ, Mahfudz,(December 2018), PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA PEGAWAI (STUDI PADA PEGAWAI BANK JATENG KANTOR CABANG SEMARANG). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (31kB)
Download (31kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (72kB)
Download (72kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (18kB)
Download (18kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (164kB)
Download (164kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (492kB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (492kB) | Request a copy
Abstract
Pencapaian hasil kinerja yang belum optimal diduga disebabkan oleh
beberapa faktor : budaya organisasi, komitmen organisasional dan kepuasan kerja.
Keterbatasan sumber daya manusia dalam hal kualitas maupun kuantitas.
Berdasarkan penelitian ini, maka dirumuskan bahwa terdapat permasalahan pada
kepuasan dan kinerja pegawai dan perlu dilakukan kajian penelitian. Tujuan
dalam penelitian ini adalah: untuk menguji dan menganalisis pengaruh positif
antara budaya organisasi, komitmen organisasional terhadap kepuasan kerja.
Untuk menguji dan menganalisis pengaruh positif budaya organisasi, komitmen
organisasional dan kepuasan kerja pada kinerja pegawai Bank Jateng Kantor
Cabang Koordinator Semarang.
Pada penelitian ini dikembangkan dengan menggunakan model lima
hipotesis yang telah dirumuskan. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 141
reponden yang merupakan pegawai Bank Jateng Kantor Cabang Koordinator
Semarang. Alat analisis yang digunakan adalah Stuctural Equation Modelling
(SEM) pada program AMOS 21.
Hasil analisis SEM memenuhi kriteria Goodness of Fit yaitu : chi-square
sebesar 97,349. Indeks-indeks lainnya seperti CMIN/DF (0,667); GFI (0,932);
AGFI (0,912); TLI (1,021); CFI (1,000) dan RMSEA (0,000) Hasil pengujian
hipotesis yang diajukan adalah: Budaya organisasi berpengaruh positif dan
signifikan terhadap kepuasan kerja. Komitmen organisasional berpengaruh positif
dan signifikan terhadap kepuasan kerja. Budaya organisasi berpengaruh positif
dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Komitmen organisasional berpengaruh
positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Kepuasan kerja berpengaruh
positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai
Keywords : | Organizational culture, organizational commitment, job satisfaction, the performance of employee., budaya organisasi, komitmen organisasional, kepuasan kerja dan kinerja pegawa |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Masters) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Mohamad Sulamul Hadi |
Date Deposited: | 29 Jun 2022 08:09 |
Last Modified: | 29 Jun 2022 08:09 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/10962 |