PENGARUH RISIKO KREDIT DAN RISIKO LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS BANK (Studi pada Kantor Cabang PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk di Indonesia Tahun 2016-2017)

PRABOWO, Mohammad Arief and PANGESTUTI, Irene Rini Demi and MAHFUDZ, Mahfudz,(December 2018), PENGARUH RISIKO KREDIT DAN RISIKO LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS BANK (Studi pada Kantor Cabang PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk di Indonesia Tahun 2016-2017). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (387kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (438kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (290kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (217kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memeriksa pengaruh dari risiko kredit dan risiko likuiditas terhadap profitabilitas kantor cabang Bank BRI di Indonesia dari faktor internal Bank yaitu PPAP, LDR, dan rasio simpanan. Selain itu faktor-faktor lainnya yang pada penelitian-penelitian terdahulu dianggap mempengaruhi profitabilitas juga dibahas dalam penelitian ini sebagai variabel kontrol, antara lain besar aset kantor cabang dan BOPO. Data diambil dari neraca dan laporan laba rugi kantor cabang Bank BRI selama tahun 2016-2017. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan probability sampling dengan jumlah sampel sebanyak 215 kantor cabang. Beberapa model regresi data panel diterapkan untuk menilai dampak dari risiko kredit dan risiko likuiditas terhadap profitabilitas kantor cabang. Hasil dari regresi berganda yang didapat menunjukkan bahwa rasio PPAP tidak mempengaruhi profitabilitas kantor cabang Bank BRI, rasio LDR berpengaruh positif, serta rasio simpanan berpengaruh negatif. Karena keterbatasan dalam ketersediaan data, periode yang diteliti dalam penelitian ini adalah 2016- 2017 atau selama 2 tahun, namun begitu, periode sampel tidak mengurangi hasil temuan selama jumlah sampel kantor cabang besar. Faktor-faktor eksternal yang berkontribusi terhadap risiko kredit dan risiko likuiditas bank tidak dibahas dalam penelitian ini.
Keywords : profitability, credit risk, liquidity risk, PPAP ratio, LDR, deposit ratio, branch office size, BOPO, panel data, Profitabilitas, risiko kredit, risiko likuiditas, rasio PPAP, LDR, rasio simpanan, ukuran kantor cabanng, BOPO, data panel
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Mohamad Sulamul Hadi
Date Deposited: 01 Jul 2022 09:13
Last Modified: 01 Jul 2022 09:13
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/10984

Actions (login required)

View Item
View Item