PENGARUH MODAL INTELEKTUAL DAN MODAL KERJA TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

TARIGAN, Veranita Br and HADIPRAJITNO, Basuki,(26 August 2022), PENGARUH MODAL INTELEKTUAL DAN MODAL KERJA TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (51kB)
[thumbnail of Abstrak(Inggris)] Text (Abstrak(Inggris)) - Published Version
Download (124kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (86kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (147kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (118kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh modal intelektual dan modal kerja terhadap nilai perusahaan dengan kinerja perusahaan sebagai variabel intervening pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2020. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Metode pemilihan sampel menggunakan purposive sampling. Jumlah sampel yang diteliti adalah 94 perusahaan. Teknik analisis data penelitian menggunakan analisis jalur. Hasil menunjukkan bahwa modal intelektual berpengaruh positif terhadap kinerja perusahaan namun tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Modal kerja berpengaruh positif terhadap kinerja perusahaan namun tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Kinerja perusahaan tidak mampu menjadi intervening dalam hubungan antara modal intelektual dan modal kerja terhadap nilai perusahaan.
Keywords : Intellectual Capital,Working Capital, firm value, firm performance, Modal intelektual, Modal Kerja, Kinerja Perusahaan, Nilai perusahaan
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Veranita Br Tarigan
Date Deposited: 28 Sep 2022 03:24
Last Modified: 28 Sep 2022 03:31
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/11616

Actions (login required)

View Item
View Item