PENGARUH KOMITE MANAJEMEN RISIKO DAN KOMISARIS INDEPENDEN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DENGAN ENTERPRISE RISK MANAGEMENT DISCLOSURE SEBAGAI VARIABEL MODERASI

AMALIAH, Laela Devi and MUTMAINAH, Siti,(21 December 2022), PENGARUH KOMITE MANAJEMEN RISIKO DAN KOMISARIS INDEPENDEN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DENGAN ENTERPRISE RISK MANAGEMENT DISCLOSURE SEBAGAI VARIABEL MODERASI. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (70kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (75kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (41kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (58kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (183kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh komite manajemen risiko dan komisaris independen terhadap kinerja perusahaan dengan enterprise risk management disclosure sebagai variabel moderasi. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah kinerja perusahaan. Variabel independen dalam penelitian ini adalah komite manajemen risiko dan komisaris independen. Selain itu, penelitian ini menggunakan pengungkapan enterprise risk management sebagai variabel moderasi. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan bidang properti, real estate, serta konstruksi pembangunan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017 hingga 2020. Total pengamatan dalam penelitian ini sebanyak 228 perusahaan-tahun berdasarkan kriteria yang telah ditentukan. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi berganda dan MRA (Moderated Regression Analysis). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa komite manajemen risiko berpengaruh negatif terhadap kinerja perusahaan. Penelitian ini menemukan bukti bahwa komisaris independen memengaruhi kinerja perusahaan secara positif. Enterprise risk management disclosure dapat memoderasi pengaruh komite manajemen risiko terhadap kinerja perusahaan. Enterprise risk management disclosure memperkuat pengaruh komisaris independen terhadap kinerja perusahaan.
Keywords : risk management committee, independent commissioners, enterprise risk management disclosure, company's performance, komite manajemen risiko, komisaris independen, pengungkapan enterprise risk management, kinerja perusahaan
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Laela Devi Amaliah
Date Deposited: 29 Dec 2022 09:09
Last Modified: 29 Dec 2022 09:30
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/12032

Actions (login required)

View Item
View Item