MUBAROKAH, Ramadhani Awwalia and HADIPRAJITNO, Basuki,(3 March 2023), PENGARUH FINANCIAL DISTRESS TERHADAP EARNINGS MANAGEMENT DENGAN INTERNAL CONTROL SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur pada Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2020). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (28kB)
Download (28kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (11kB)
Download (11kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (10kB)
Download (10kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (19kB)
Download (19kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (94kB)
Download (94kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini menggunakan sampel perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek
Indonesia selama periode 2019-2020 untuk menyelidiki bagaimana kesulitan
keuangan mempengaruhi penerapan manajemen laba akrual dan bagaimana
kualitas pengendalian internal memoderasi hubungan tersebut.
Penelitian ini menemukan bahwa perusahaan yang mengalami kesulitan
keuangan cenderung lebih banyak melakukan manajemen laba akrual.
Pengendalian internal memiliki efek moderasi pada hubungan antara kesulitan
keuangan dan manajemen laba dengan membatasi manajemen laba akrual.
Studi ini memberikan wawasan tambahan mengenai manajemen laba dan
pengendalian internal pada perusahaan yang mengalami kesulitan keuangan,
terutama dari sudut pandang ekonomi yang sedang berkembang.
Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan metode purposive
sampling dan diperoleh sebanyak 142 sampel perusahaan. pengujian hipotesis
dilakukan dengan model regresi data panel dan model regresi moderasi. Penelitian
ini dilakukan dengan menggunakan aplikasi EViews (Econometrical Views) 12.
Kata Kunci: Kesulitan Keuangan, Manajemen Laba, Manajemen Laba Akrual,
Pengendalian Internal , Model Regresi Data Panel, EViews 12
Keywords : | financial distress, earnings management, accrual earning management, internal control, panel data regression models, EViews 12, Kesulitan Keuangan, Manajemen Laba, Manajemen Laba Akrual, Pengendalian Internal , Model Regresi Data Panel, EViews 12 |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Ramadhani Awwalia Mubarokah |
Date Deposited: | 29 Mar 2023 01:25 |
Last Modified: | 29 Mar 2023 01:25 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/12382 |