ANALISIS PENGARUH EFISIENSI ASET DAN FINANCIAL LEVERAGE TERHADAP SUSTAINABLE GROWTH RATE DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

AQILA, Aida and PRASETIONO, Prasetiono,(24 March 2023), ANALISIS PENGARUH EFISIENSI ASET DAN FINANCIAL LEVERAGE TERHADAP SUSTAINABLE GROWTH RATE DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL INTERVENING. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Dalam menjalankan aktivitas bisnis, penting bagi perusahaan untuk mengukur dan memperhatikan nilai Sustainable Growth Rate (SGR) nya untuk melihat nilai keberlanjutan perusahaan, dasar membentuk perencanaan, dan pengambilan keputusan bagi manajer. Penelitian ini memiliki tujuan dalam menganalisis pengaruh manajemen efisiensi aset yang diukur dengan Total Asset Turnover (TATO) dan Financial Leverage yang diukur dengan hutang jangka pendek (STDL) dan hutang jangka panjang (LTDL) terhadap nilai Sustainable Growth Rate (SGR) perusahaan yang menggunakan profitabilitas dengan proksi Return on Asset (RoA) sebagai variabel intervening. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini dikumpulkan dari 24 perusahaan manufaktur di Negara Indonesia yang telah terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan data variabel penelitian yang dibutuhkan secara lengkap pada periode 2017-2021. Sampel didapatkan dengan menggunakan metode pusposive sampling dengan data sekunder yang diperoleh dari terminal Bloomberg. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda data panel dengan menggunakan software IBM SPSS Statistics 25. Temuan dari penelitian ini memberikan gambaran bahwa efisiensi asset memiliki pengaruh positif signifikan terhadap nilai Sustainable Growth Rate (SGR) secara langsung maupun melalui variabel Return on Asset (RoA) sebagai variabel intervening. Sedangkan hanya variabel hutang jangka pendek (STDL) dari Financial Leverage yang ditemukan memiliki hasil signifikan terhadap nilai Sustainable Growth Rate (SGR).
Keywords : Sustainable Growth Rate (SGR), Total Asset Turnover, Financial Leverage, Return on Asset., Sustainable Growth Rate (SGR), Total Asset Turnover, Financial Leverage, Return on Asset.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Aida Aqila
Date Deposited: 11 May 2023 03:31
Last Modified: 11 May 2023 03:31
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/12524

Actions (login required)

View Item
View Item