PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP FINANCIAL CONSTRAINTS (Studi Empiris pada Perusahaan Non-Keuangan yang terdaftar di Indeks Kompas 100 Tahun 2012 - 2021)

AMALIA, Irny Astuti and FUAD, Fuad,(14 June 2023), PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP FINANCIAL CONSTRAINTS (Studi Empiris pada Perusahaan Non-Keuangan yang terdaftar di Indeks Kompas 100 Tahun 2012 - 2021). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (33kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (59kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (59kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (22kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (90kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (644kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur kepemilikan terhadap financial constraints dari perusahaan non keuangan yang terdaftar di Indeks Kompas 100 pada tahun 2012-2021. Penelitian ini menggunakan variabel financial constraints dengan perhitungan indeks KZ sebagai variabel dependen, dan variabel kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, kepemilikan asing, kepemilikan blockholder, kepemilikan terkonsentrasi sebagai variabel independen, serta leverage, ROA, current ratio, size, dividend payout, Tobin’s Q sebagai variabel kontrol. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan non keuangan yang terdaftar Indeks Kompas 100 tahun 2012-2021 dengan menggunakan metode purposive sampling, menghasilkan 541 sampel penelitian model data panel unbalanced. Generalized Least Squares (GLS) digunakan untuk menguji hipotesis penelitian ini. Temuan dari penelitian ini membuktikan bahwa variabel kepemilikan blockholder ditemukan secara signifikan berhubungan negatif terhadap financial constraints; kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, kepemilikan asing, dan kepemilikan terkonsentrasi tidak signifikan terhadap financial constraints melalui proksi KZ. Sedangkan temuan penelitian dengan proksi indeks SA, variabel kepemilikan terkonsentrasi ditemukan secara signifikan berhubungan negatif terhadap financial constraints; kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, kepemilikan asing, dan kepemilikan blockholder tidak signifikan terhadap financial constraints.
Keywords : ownership structure, corporate governance, financial constraints, struktur kepemilikan, tata kelola perusahaan, financial constraints
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Irny Astuti Amalia
Date Deposited: 26 Jun 2023 08:23
Last Modified: 26 Jun 2023 08:23
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/12708

Actions (login required)

View Item
View Item