ANALISIS PENGARUH FEE BASED INCOME, PENDAPATAN MUDHARABAH, DAN RASIO BOPO TERHADAP LABA BERSIH PT BANK BCA SYARIAH TAHUN 2015-2022

JANNAH, Winda Aulia Ulla Rohmatul and MARWINI, Marwini,(4 September 2023), ANALISIS PENGARUH FEE BASED INCOME, PENDAPATAN MUDHARABAH, DAN RASIO BOPO TERHADAP LABA BERSIH PT BANK BCA SYARIAH TAHUN 2015-2022. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (245kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Updated Version
Download (215kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (215kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (242kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (467kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisis pengaruh Fee based income, Pendapatan Mudharabah dan rasio BOPO terhadap laba pada bank syariah, yang lebih tepatnya pada PT Bank BCA Syariah Tbk periode 2015-2022. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan data sekunder yang diambil langsung dari laman resmi PT Bank BCA Syariah Tbk dengan periode 2015-2022. Data yang digunakan pada penelitian ini merupakan data triwulan dari laporan keuangan PT Bank BCA Syariah Tbk yang diambil langsung melalui website kemudian dijadikan sampel. Data tersebut kemudian diolah dengan menggunakan program aplikasi SPSS Statistics 25. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan regresi linier berganda yang berfungsi untuk mengukur besarnya pengaruh variabel independen terhadap dependen. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan fee based income, pendapatan mudharabah dan BOPO berpengaruh positif dan signifikan terhadap laba bersih bank BCA Syariah. Secara parsial fee based income berpengaruh negatif dan signifikan terhadap laba bersih bank BCA Syariah. Sedangkan secara parsial pendapatan mudharabah berpengaruh positif dan signifikan terhadap laba bersih bank BCA Syariah. Adapun secara parsial rasio BOPO tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap laba bersih bank BCA Syariah.
Keywords : Fee based income, Mudharabah Income, Net Profit, BOPO, Fee based income, Pendapatan Mudharabah, Laba Bersih, BOPO
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ekonomi Islam
Depositing User: Winda Aulia Ulla Rohmatul Jannah
Date Deposited: 18 Sep 2023 07:43
Last Modified: 18 Sep 2023 07:58
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/13367

Actions (login required)

View Item
View Item