RAHMAWATI, Putri Dwi and YUNIAWAN, Ahyar,(4 September 2023), PENGARUH KONFLIK PEKERJAAN-KELUARGA DAN KONFLIK KELUARGA-PEKERJAAN TERHADAP NIATAN KELUAR MELALUI BURNOUT SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi pada PT. Batang Apparel Indonesia). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (2MB)
Download (2MB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (2MB)
Download (2MB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (2MB)
Download (2MB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (2MB)
Download (2MB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (2MB)
Download (2MB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Niat untuk keluar adalah salah satu hal yang paling banyak diteliti dalam analisis organisasi karena karyawan yang kurang kompeten dapat berdampak negatif terhadap keunggulan kompetitif organisasi. Karyawan yang tidak kompeten dapat disebabkan oleh konflik keluarga kerja dan konflik keluarga kerja saat mereka bekerja. Penelitian ini mendeskripsikan dan menganalisis pengaruh konflik pekerjaan - keluarga dan konflik keluarga - pekerjaan terhadap niat berhenti bekerja dengan burnout sebagai variabel intervening. Penelitian ini dilakukan di PT. Batang Apparel Indonesia. Populasi penelitian ini adalah karyawan yang sudah menikah pada PT. Batang Apparel Indonesia. Pengambilan sampel menggunakan metode proportional random sampling yang melibatkan 82 responden. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran
kuesioner dengan menggunakan skala likert. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) konflik pekerjaan – keluarga berpengaruh positif dan signifikan terhadap niatan keluar pada karyawan PT. Batang Apparel Indonesia, (2) konflik keluarga - pekerjaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap niatan keluar pada karyawan PT. Batang Apparel Indonesia, (3) konflik pekerjaan – keluarga berpengaruh positif dan signifikan terhadap niatan keluar yang dimediasi oleh burnout pada karyawan PT. Batang
Apparel Indonesia, dan (4) konflik pekerjaan – keluarga berpengaruh positif dan signifikan terhadap niatan keluar yang dimediasi oleh burnout pada karyawan PT. Batang Apparel Indonesia.
Keywords : | Work – Family Conflict, Family – Work Conflict, Burnout, and Turnover Intention, Konflik Pekerjaan – Keluarga, Konflik Keluarga – Pekerjaan, Burnout, dan Niatan Keluar |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Putri Dwi Rahmawati |
Date Deposited: | 21 Sep 2023 07:50 |
Last Modified: | 21 Sep 2023 07:50 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/13387 |