PENGARUH MODAL INTELEKTUAL DAN FINANCIAL LEVERAGE TERHADAP KINERJA KEUANGAN (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Consumer Cyclical yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2019-2022)

ZULFIAHAQQI, Firda Linnida and CAHYONOWATI, Nur,(3 June 2024), PENGARUH MODAL INTELEKTUAL DAN FINANCIAL LEVERAGE TERHADAP KINERJA KEUANGAN (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Consumer Cyclical yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2019-2022). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (122kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (366kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (396kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (82kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (116kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (825kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengeksplorasi pengaruh modal intelektual dan financial leverage terhadap kinerja keuangan perusahaan yang beroperasi dalam sektor consumer cyclicals. Variabel dependen dalam penelititan ini adalah kinerja keuangan, sementara variabel independennya adalah modal intelektual dan financial leverage. Dalam penelitian ini, data yang digunakan merupakan data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan publikasi perusahaan sektor consumer cyclicals yang terdaftar di BEI pada tahun 2019-2022. Metode purposive sampling digunakan untuk memilih 78 perusahaan yang memenuhi kriteria. Modal intelektual perusahaan dalam penelitian ini didapatkan dengan menggunakan model Pulic, financial leverage dihitung menggunakan debt to equity ratio, kineja keuangan diukur melalui return on asset, serta hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis regresi linear berganda. Secara khusus, SCE dan CEE berpengaruh positif terhadap kineja keuangan sedangkan HCE dan financial leverage berpengaruh negatif terhadap kinerja keuangan. Implikasi praktis dari penelitian ini adalah bahwa manajemen perusahaan yang beroperasi di sektor consumer cyclicals harus memberikan perhatian khusus terhadap pengelolaan modal intelektual dan tingkat leverage keuangan sebagai upaya untuk meningkatkan kinerja keuangan perusahaan. Penelitian berikutnya dapat melibatkan penggunaan variabel tambahan yang lebih komprehensif tentang faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja keuangan perusahaan dalam sektor sama maupun sektor yang berbeda.
Keywords : intellectual capital, financial leverage, financial performance, consumer cyclicals, purposive sampling, modal intelektual, financial leverage, kinerja keuangan, consumer cyclicals, purposive sampling.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Firda Linnida Zulfiahaqqi
Date Deposited: 19 Jun 2024 08:48
Last Modified: 19 Jun 2024 08:55
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/14309

Actions (login required)

View Item
View Item