PENERAPAN TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) DALAM MENGANALISIS MINAT MAHASISWA MENGGUNAKAN METODE PEMBAYARAN QUICK RESPONSE CODE INDONESIAN STANDARD (QRIS) PADA BANK SYARIAH INDONESIA (Studi Kasus Mahasiswa Muslim Universitas Diponegoro)

AMELIA, Deby Sisri and DARWANTO, Darwanto,(14 June 2024), PENERAPAN TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) DALAM MENGANALISIS MINAT MAHASISWA MENGGUNAKAN METODE PEMBAYARAN QUICK RESPONSE CODE INDONESIAN STANDARD (QRIS) PADA BANK SYARIAH INDONESIA (Studi Kasus Mahasiswa Muslim Universitas Diponegoro). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (200kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (85kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (86kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (289kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (303kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Persaingan bisnis dari tahun ke tahun akan berhasil jika didukung dengan perkembangan teknologi. Perkembangan teknologi pada zaman modern ini ditandai dengan adanya kemajuan dalam bidang teknologi. Perkembangan teknologi ini membantu masyarakaat dalam melakukan transaksi uang elektronik dalam bentuk QRIS. Pada tahun 2020 terdapat 175,4 juta atau sebesar 64 % masyarakat Indonesia sebagai pengguna internet. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan Technology Acceptance Model (TAM) dalam menganalisis minat mahasiswa muslim Universitas Diponegoro menggunakan QRIS pada Bank Syariah Indonesia. Populasi pada penelitian ini adalah mahasiswa muslim Universsitas Diponegoro. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dan skala likert yang disebar kepada 397 responden mahasiswa muslim Universitas Diponegoro. Data yang terkumpul kemudian diolah menggunakan software SPSS versi 20. Hasil analisis pada penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel pengetahuan, kemudahan penggunaan dan keamanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat mahasiswa muslim Universitas Diponegoro menggunakan QRIS pada Bank Syariah Indonesia.
Keywords : QRIS, Sharia Bank of Indonesia (BSI), Interest in Using, Knowledge, Ease of Use and Security, QRIS, Bank Syariah Indonesia (BSI), Minat Menggunakan, Pengetahuan, Kemudahan Penggunaan dan Keamanan
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ekonomi Islam
Depositing User: Deby Sisri Amelia Deby
Date Deposited: 01 Jul 2024 04:14
Last Modified: 01 Jul 2024 04:14
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/14644

Actions (login required)

View Item
View Item