BRAINDIES, A S Samuel and FUAD, Fuad,(25 June 2019), PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE, ARUS KAS BEBAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2015-2017). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan memberikan bukti empiris pengaruh penerapan mekanisme corporate governance terhadap manajemen laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Variabel independen yang digunakan adalah arus kas bebas, leverage, profitabilitas, komite audit, ukuran dewan direksi, komisaris independen sedangkan variabel dependen yang digunakan adalah manajemen laba.
Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015-2017. Sampel penelitian ini terdiri dari 255 perusahaan yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia (BEI). Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder dan pemilihan sampel menggunakan metode purposive sampling. Model analisis menggunakan analisis regresi linier berganda.
Berdasarkan hasil analisis menunjukkan bahwa variabel arus kas bebas memiliki pengaruh negatif terhadap manajemen laba, dan hipotesis diterima. Variabel leverage, profitabilitas, komite audit, ukuran dewan direksi, komisaris independen tidak mempunyai pengaruh signifikan terhadap manajemen laba.
Keywords : | Earnings management, corporate governance, free cash flow,leverage, profitability, audit committee, board of directors, board of independent comissioners., Manajemen laba, corporate governance, arus kas bebas, leverage, profitabilitas, komite audit, ukuran dewan direksi, komisaris independen. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Arief Eryka Zendy |
Date Deposited: | 23 Jan 2020 04:20 |
Last Modified: | 23 Jan 2020 04:20 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/1467 |