ANGGRAINI, Natasya and SANTOSA, Purbayu Budi,(15 August 2024), PENGARUH ISLAMIC HUMAN DEVELOPMENT INDEX, PENGANGGURAN, KETIMPANGAN PENDAPATAN, DAN UPAH MINIMUM KABUPATEN TERHADAP KEMISKINAN (STUDI DI PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERIODE TAHUN 2009-2022). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (3MB)
Download (3MB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (3MB)
Download (3MB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (3MB)
Download (3MB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (3MB)
Download (3MB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (3MB)
Download (3MB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (3MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (3MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan antara Islamic Human Development Index (I-HDI), Pengangguran, Ketimpangan Pendapatan, dan Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) terhadap Kemiskinan di Provinsi DIY Tahun 2009-2022. Dalam penelitian ini, I-HDI dihitung dengan menggunakan Simple Weighted Index (SWI) dengan menggunakan persentase 20 pada 5 dimensi indeks yang disesuaikan dengan indikator maqashid Syariah. Sampel pada penelitian ini dipilih dengan menggunakan metode sampling jenuh. Berdasarkan metode
sampling jenuh, maka semua anggota populasi digunakan sebagai objek dalam penelitian ini yakni Kabupaten Kulon Progo, Kabupaten Bantul, Kabupaten Gunungkidul, Kabupaten Sleman, dan Kota Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan 630 data panel yang diolah menggunakan model regresi Fixed
Effect Model. Model regresi digunakan untuk menguji hubungan 4 variabel independen yakni I-HDI, Pengangguran, Ketimpangan Pendapatan, dan UMK terhadap variabel dependen yakni kemiskinan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa I-HDI dan UMK berpengaruh negatif signifikan terhadap kemiskinan di Provinsi DIY tahun 2009-2022. Sedangkan variabel Ketimpangan Pendapatan tidak berpengaruh signifikan terhadap kemiskinan di Provinsi DIY tahun 2009-2022. Sementara itu, variabel
Pengangguran berpengaruh positif signifikan pada kemiskinan di Provinsi DIY tahun 2009-2022. Namun secara simultan, seluruh variabel independen yang diteliti berpengaruh terhadap kemiskinan di Provinsi DIY periode tahun 2009-2022.
Keywords : | Islamic Human Development Index (I-HDI); Unemployment; Income inequality; UMK; Poverty, Islamic Human Development Index (I-HDI); Pengangguran; Ketimpangan Pendapatan; UMK; Kemiskinan |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Ekonomi Islam |
Depositing User: | Natasya Anggraini |
Date Deposited: | 13 Sep 2024 02:32 |
Last Modified: | 13 Sep 2024 02:32 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/15091 |