PENGARUH KARAKTERISTIK KOMITE AUDIT TERHADAP AUDIT DELAY (Studi Empiris pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan Jepang Tahun 2017)

RAWIKARANI, Dias Wahyu and JANUARTI, Indira,(3 May 2019), PENGARUH KARAKTERISTIK KOMITE AUDIT TERHADAP AUDIT DELAY (Studi Empiris pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan Jepang Tahun 2017). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16. S - Fulltext PDF Bookmarks - 12030115140211.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji dan mencari bukti empiris mengenai pengaruh karakteristik komite audit (ukuran, independen, frekuensi rapat, dan kualifikasi keuangan) terhadap audit delay. Karakteristik komite audit (ukuran, independen, frekuensi rapat, dan kualifikasi keuangan) sebagai variabel bebas. Sedangkan audit delay merupakan variabel terikat. Total sampel adalah 521 perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Bursa Efek Jepang (BEJ) pada tahun 2017. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda. Sebelumnya sampel juga melalui uji asumsi klasik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran komite audit tidak berpengaruh signfikan terhadap audit delay. Sementara, komite audit independen, frekuensi rapat komite audit, dan kualifikasi keuangan komite audit memiliki pengaruh signifikan terhadap audit delay.
Keywords : Audit delay, committee audit size, committee audit independence, committee audit meetings, committee audit financial experience, Audit delay, ukuran komite audit, komite audit independen, frekuensi rapat komite audit, kualifikasi keuangan komite audit
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Gunawan Gunawan
Date Deposited: 23 Jan 2020 08:02
Last Modified: 23 Jan 2020 08:02
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/1555

Actions (login required)

View Item
View Item