NUGRAHA, I Made Dwi and DEWAYANTO, Totok,(21 March 2019), STRUKTUR KEPEMILIKAN, UKURAN DEWAN DIREKSI, KARAKTERISTIK PERUSAHAAN DAN INTERNAL CONTROL DISCLOSURE. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh struktur kepemilikan, ukuran dewan direksi, karakteristik perusahaan sebagai variable independen terhadap internal control disclosure sebagai variabel dependen.
Penelitian ini menggunakan data sekunder yang didapat dari Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 348 perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2014 – 2016. Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling. Teknik statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi berganda.
Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan kepemilikan manajemen, memiliki pengaruh signifikan negatif pada internal control disclosure. Kemudian ukuran dewan direksi, firm size, dan leverage memiliki pengaruh signifikan positif pada internal control disclosure. Akan tetapi blockholder ownership tidak menunjukan hasil yang signifikan terhadap internal control disclosure.
Keywords : | ownership structure, board size, firm characteristics, internal control disclosure., kepemilikan manajemen, ukuran dewan, karakteristik perusahaan, internal control disclosure. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Arief Eryka Zendy |
Date Deposited: | 24 Jan 2020 03:26 |
Last Modified: | 24 Jan 2020 03:26 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/1695 |