UKURAN PERUSAHAAN, UKURAN DEWAN DIREKSI, KEPEMILIKAN MANAGERIAL, KUALITAS AUDIT DAN PENGUNGKAPAN PENGENDALIAN INTERNAL

PARTOGIAN, Daniel Satrio and DEWAYANTO, Totok,(9 August 2018), UKURAN PERUSAHAAN, UKURAN DEWAN DIREKSI, KEPEMILIKAN MANAGERIAL, KUALITAS AUDIT DAN PENGUNGKAPAN PENGENDALIAN INTERNAL. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16. S - Fulltext PDF Bookmarks - 12030114130138.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, ukuran dewan direksi, kepemilikan manajerial, dan kualitas audit sebagai variable independen terhadap pengungkapan pengendalian internal sebagai variabel dependen. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang didapat dari Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 339 perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2014 – 2016. Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling. Teknik statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi berganda. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan ukuran perusahaan dan ukuran dewan direksi memiliki pengaruh signifikan positif pada pengungkapan pengendalian internal. Akan tetapi kepemilikan manajerial dan kualitas audittidak menunjukan hasil yang signifikan terhadap pengungkapan pengendalian internal.
Keywords : firm size, board size, managerial ownership, audit quality, internal control disclosure., ukuran perusahaan, ukuran dewan direksi, kepemilikan manajerial, kualitas audit, pengungkapan pengendalian internal
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Heru Prastyo
Date Deposited: 24 Jan 2020 04:04
Last Modified: 24 Jan 2020 04:04
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/1709

Actions (login required)

View Item
View Item