WINDA SARI, Mentari and MAHFUD, Mohammad Kholiq,(9 July 2019), PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KEBIJAKAN DIVIDEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi pada Perusahaan Manufaktur di BEI Periode Tahun 2012-2016). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (131kB)
Download (131kB)
Text
Download (175kB)
Download (175kB)
Text
Download (176kB)
Download (176kB)
Text
Download (917kB)
Download (917kB)
Text
Download (337kB)
Download (337kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh rasio keuangan
terhadap nilai perusahaan (Tobin‟s Q) pada perusahaan manufaktur yang terdaftar
di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2016. Variabel independen yang digunakan
dalam penelitian adalah rasio profitabilitas (ROA), rasio leverage (DER), rasio
likuiditas (CR) rasio aktivitas (TATO) dengan kebijakan dividen (DPR) sebagai
variabel intervening.
Populasi yang digunakan dalam penelitian ini seluruh perusahaan
manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2016.
Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling,
sehingga total sampel sebanyak 20 perusahaan dengan jumlah data penelitian
sebanyak 100. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah
analisis regresi linear berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa rasio profitabilitas dan rasio
likuiditas berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen, rasio
leverage berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kebijakan dividen,
rasio aktivitas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kebijakan dividen.
Rasio profitabilitas, rasio likuiditas dan kebijakan dividen berpengaruh positif dan
signifikan terhadap nilai perusahaan, sedangkan rasio leverage dan rasio aktivitas
berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan. Kemudian
kebijakan dividen tidak mampu memediasi pegaruh rasio profitabilitas, rasio
leverage, rasio likuiditas dan rasio aktivitas terhadap nilai perusahaan.
Keywords : | Company Value (Tobin‟s Q), Dividend Policy (DPR), Profitability Ratio (ROA), Leverage Ratio (DER), Liquidity Ratio (CR), Activity Ratio (TATO), Nilai Perusahaan (Tobin‟s Q), Kebijakan Dividen (DPR), Rasio Profitabilitas (ROA), Rasio Leverage (DER), Rasio Likuiditas (CR), Rasio aktivitas(TATO) |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Yuwono Yuwono |
Date Deposited: | 24 Jan 2020 07:58 |
Last Modified: | 24 Jan 2020 07:58 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/1770 |