PERMATASARI, P. Ivani Roro and HADIPRAJITNO, Paulus Th Basuki,(18 July 2016), PENGARUH MANAJEMEN LABA, KUALITAS AUDITOR, DAN DEBT DEFAULT TERHADAP PENERIMAAN OPINI GOING CONCERN. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
- Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Dalam era globalisasi ini, informasi yang memadai sangat dibutuhkan
dalam mengambil keputusan-keputusan strategik. Di dunia keuangan, informasi
yang memadai terdapat dalam laporan keuangan. Laporan keuangan
mencantumkan opini auditor bagi suatu perusahaan yang berisi informasi seperti
eksistensi dan kontinuitas entitas. Auditor diharapkan tidak hanya memeriksa
laporan keuangan atau mendeteksi kecurangan, tetapi juga sanggup memprediksi
dan menilai kemampuan perusahaan dalam melangsungkan hidupnya
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh manajemen laba, kualitas
auditor, dan debt default terhadap penerimaan opini going concern. Metode
sampling dalam penelitian ini adalah purposive random sampling. Kriteria
perusahaan yang digunakan adalah perusahaan yang telah menerbitkan laporan
keuangan secara lengkap yang berisi laporan auditor independen dan catatan atas
laporan keuangan periode 2013-2014 serta menerima opini going concern.
Berdasarkan kriteria-kriteria pengambilan sampel yang telah ditetapkan selama
tahun 2013-2014 diperoleh sebanyak 50 perusahaan. Kemudian digabungkan
dengan mengambil sampel perusahaan yang tidak menerima opini going concern
secara acak sebanyak 50 sehingga total sampel ada 100 perusahaan. Alat analisis
yang digunakan adalah SPSS 21 dengan metode analisis regresi logistik (binary
logistic regression).
Hasil analisis menunjukkan bahwa variabel manajemen laba berpengaruh
poitif signifikan terhadap penerimaan opini going concern. Kualitas auditor
berpengaruh negatif signifikan, sedangkan debt default tidak berpengaruh
signifikan terhadap penerimaan opini going concern.
Keywords : | Earnings management, quality auditor, debt default, earnings management, acceptance of going concern opinion., Manajemen laba, kualitas auditor, debt default, penerimaan opini going concern. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Endhar Priyo Utomo |
Date Deposited: | 06 Feb 2020 01:51 |
Last Modified: | 06 Feb 2020 01:51 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/2285 |