FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL DI PERUSAHAAN INDONESIA (Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2014)

FIRMANULLAH, Nurul and DARSONO, Darsono,(2 May 2017), FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL DI PERUSAHAAN INDONESIA (Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2014). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 1. S - Cover - 12030112130190.pdf] Text - Published Version
Download (166kB)
[thumbnail of 4. S - Abstrak (Inggris) - 12030112130190.pdf] Text - Published Version
Download (146kB)
[thumbnail of 5. S - Abstrak (Indonesia) - 12030112130190.pdf] Text - Published Version
Download (146kB)
[thumbnail of 6. S - Daftar Isi - 12030112130190.pdf] Text - Published Version
Download (256kB)
[thumbnail of 12. S - Daftar Pustaka - 12030112130190.pdf] Text - Published Version
Download (207kB)
[thumbnail of 16. S - Fulltext PDF Bookmarks - 12030112130190.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (789kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor-fator yang mempengaruhi struktur modal. Penelitian ini menggunakan variabel likuiditas, profitabilitas, struktur aset, pertumbuhan penjualan, pertumbuhan aset, dan resiko bisnis sebagai variabel independen. Populasi dalam penelitian ini terdiri dari seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2011-2014. Metode sampling dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Total sampel yang digunakan dalam analisis adalah 556 perusahaan. Metode statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pertumbuhan penjualan dan resiko bisnis berpengaruh signifikan terhadap struktur modal sedangkan likuiditas, profitabilitas, struktur aset, dan pertumbuhan aset tidak berpengaruh terhadap struktur modal.
Keywords : Capital Structure, Liquidity, Profitability, Asset Structure, Sales Growth, Asset Growth, Business Risk, Struktur Modal, Likuiditas, Profitabilitas, Struktur Aset, Pertumbuhan Penjualan, Pertumbuhan Aset, Resiko Bisnis
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Arief Eryka Zendy
Date Deposited: 06 Feb 2020 06:02
Last Modified: 06 Feb 2020 06:02
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/2346

Actions (login required)

View Item
View Item