KASTOLANI, Olivia Jessica,(7 July 2017), PENGARUH TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK DAN PEMERIKSAAN TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN (Studi Empiris pada Wajib Pajak Orang Pribadi dan Wajib Pajak Badan yang Terdaftar pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama di Wilayah Kota Semarang Tahun 2012-2016). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh tingkat kepatuhan Wajib Pajak dan pemeriksaan terhadap penerimaan pajak penghasilan. Variabel dependen yang digunakan dalam penelitian ini adalah penerimaan pajak penghasilan. Variabel independen dalam penelitian ini adalah tingkat kepatuhan Wajib Pajak dan pemeriksaan.
Penelitian ini merupakan penelitian dengan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan data sekunder. Populasi dan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh Wajib Pajak Orang Pribadi dan Wajib Pajak Badan yang terdaftar di tujuh KPP Pratama di Wilayah Kota Semarang dengan data pada rentang waktu tertentu yaitu tahun 2012- 2016. Data diperoleh dengan metode dokumentasi, dan observasi pada Kantor Wilayah Direktorat Jendral Pajak Jawa Tengah I. Metode sampling yang digunakan dalam penelitian ini proportional sampling method. Uji analisis menggunakan model regresi dengan uji asumsi klasik dilanjutkan dengan pengujian hipotesis. Pada tingkat signifikansi 5%.
Hasil penelitian ini menunjukkan pengaruh tingkat kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi tidak berpengaruh terhadap penerimaan pajak penghasilan tetapi tingkat kepatuhan Wajib Pajak Badan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap penerimaan pajak penghasilan, sementara pemeriksaan untuk Wajib Pajak Orang Pribadi tidak berpengaruh signifikan terhadap penerimaan pajak penghasilan tetapi pemeriksaan untuk Wajib Pajak Badan berpengaruh signifikan terhadap penerimaan pajak penghasilan.
Keywords : | income tax revenue, the level of tax compliance, tax audit, factors that influence income tax revenue, individual tax payers, corporate tax payers, penerimaan pajak penghasilan, kepatuhan pajak wajib pajak, pemeriksaan, faktor-faktor yang mempengaruhi penerimaan pajak penghasilan, wajib pajak orang pribadi, wajib pajak badan |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Users 15 not found. |
Date Deposited: | 12 Feb 2020 06:49 |
Last Modified: | 12 Feb 2020 06:49 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/2688 |