FAKHRI, Risha Faiq and DJASTUTI, Indi,(29 September 2015), PENGARUH KOMPENSASI DAN PELATIHAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI PADA PT AUDIO SUMITOMO TECHNOLOGY (AST) INDONESIA). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (201kB)
Download (201kB)
Text
Download (202kB)
Download (202kB)
Text
Download (203kB)
Download (203kB)
Text
Download (209kB)
Download (209kB)
Text
Download (212kB)
Download (212kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Kompensasi dan pelatihan sangat berkaitan langsung dengan kinerja
karyawan. Kompensasi dan pelatihan yang didapat oleh karyawan dapat
menurunkan kinerja ataupun meningkatkan kinerja karyawan. Karyawan yang
mendapatkan kompensasi yang sesuai dengan yang dia harapkan secara langsung
akan dapat meningkatkan kinerja yang dia miliki, begitu juga dengan pelatihan
yang diberikan, pelatihan yang sesuai dengan pekerjaannya akan meningkatkan
kemampuan karyawan tersebut, sehingga kinerja yang dimiliki juga akan
meningkat.
Penelitian ini dilakukan pada PT. Audio Sumitomo Technology (AST)
Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompensasi dan
pelatihan yang dimoderasi kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan. Jumlah
sampel yang ditetapkan sebanyak 79 responden dengan menggunakan metode
purposive sampling. Sebagai variabel independen, yaitu kompensasi dan
pelatihan, dan variabel moderating adalah kepuasan kerja, sedangkan variabel
dependennya adalah kinerja karyawan. Analisis yang digunakan meliputi uji
validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji model, uji hipotesis, analisis jalur,
dan uji sobel.
Dari hasil analisis dapat diketahui bahwa variabel kompensasi dan
pelatihan berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan, dan variabel kepuasan
kerja memoderasi kompensasi dan pelatihan terhadap kinerja karyawan. Hasil
analisis menggunakan koefisien determinasi diketahui bahwa 99,8 persen dari
kinerja karyawan dapat dijelaskan oleh variabel bebas dan variabel moderating
yang diteliti dalam penelitian ini dan 0,2 persen dijelaskan oleh faktor-faktor lain
di luar model
Keywords : | compensation, training, job satisfaction, employee performance., kompensasi, pelatihan, kepuasan kerja, kinerja karyawan |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Gunawan Gunawan |
Date Deposited: | 26 Feb 2020 07:50 |
Last Modified: | 26 Feb 2020 07:50 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/3194 |