PINANDHITO, Alvin Kautsar and JULIARTO, Agung,(August 2016), PENGARUH PENGENDALIAN INTERNAL, KUALITAS AUDITOR, INDEPENDENSI KOMITE AUDIT, UKURAN PERUSAHAAN, DAN LEVERAGE TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI periode 2011-2014). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
- Published Version
Download (132kB)
Download (132kB)
Text
- Published Version
Download (122kB)
Download (122kB)
Text
- Published Version
Download (137kB)
Download (137kB)
Text
- Published Version
Download (117kB)
Download (117kB)
Text
- Published Version
Download (182kB)
Download (182kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh pengendalian internal dan
sistem manajemen risiko, kualitas auditor, independensi komite audit, ukuran
perusahaan, dan leverage terhadap agresivitas pajak. Pengukuran agresivitas pajak
menggunakan book tax difference (BTD). Penelitian ini mengacu pada penelitian
yang dilakukan oleh Lanis dan Richardson (2013) dengan beberapa modifikasi.
Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar
di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2011–2014. Metode pengumpulan data
yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling.
Total sebanyak 230 data pengamatan yang dianalisis. Analisis regresi linear
berganda digunakan sebagai alat analisis utama.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hanya kualitas auditor yang
berpengaruh signifikan terhadap Agresivitas Pajak. Sementara itu, pengendalian
internal, independensi komite audit, ukuran perusahaan, dan leverage tidak
berpengaruh signifikan terhadap Agresivitas Pajak.
Keywords : | Tax Aggresiveness, internal control, auditor quality, audit committee independence, firm size, leverage, agresivitas pajak, pengendalian internal, kualitas auditor, independensi komite audit, ukuran perusahaan, dan leverage. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Arief Eryka Zendy |
Date Deposited: | 04 Mar 2020 04:24 |
Last Modified: | 04 Mar 2020 04:24 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/3398 |