BACHTIAR, : Moch. Yusuf and LAKSITO, Herry,(9 November 2016), PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE, KUALITAS AUDIT DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2014). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (871kB)
Download (871kB)
Text
Download (853kB)
Download (853kB)
Text
Download (854kB)
Download (854kB)
Text
Download (851kB)
Download (851kB)
Text
Download (851kB)
Download (851kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (919kB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (919kB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh good corporate
governance, kualitas audit dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan yang
terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2012-2014. Dalam penelitian ini terdapat 3
variabel independen yaitu good corporate governance, kualitas audit dan
profitabilitas dan 1 variabel dependen yaitu nilai perusahaan.
Metode pengambilan sampel yang dilakukan dalam penelitian ini adalah
metode purposive sampling. Jumlah populasi yang terdapat dalam penelitian ini
adalah 466 perusahaan dan kemudian yang memenuhi purposive sampling
sepuluh perusahaan. Jenis model regresi yang digunakan dalam penelitian ini
adalah regresi berganda, kemudian untuk menguji penelitian dalam regresi
berganda menggunakan Statistical Product and Service Solution (SPSS) versi 20.0
for windows dengan menggunakan uji F (Anova) dan uji T (parsial).
Hasil dalam penelitian ini menunjukan bahwa secara berasama-sama (Uji
F) semua variabel independen mempengaruhi nilai perusahaan. Kemudian dalam
Uji T hanya variabel profitabilitas saja yang mempengaruhi nilai perusahaan
secara signifikan. Sedangkan variabel good corporate governance dan kualitas
audit tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.
Keywords : | Good Corporate Governance, Audit Quality, Profitability, Firm Valu, Good Corporate Governance, Kualitas Audit, Profitabilitas, Nilai Perusahaan |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Elok Inajati |
Date Deposited: | 09 Mar 2020 08:15 |
Last Modified: | 09 Mar 2020 08:15 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/3581 |