PENGARUH KARAKTERISTIK KOMITE AUDIT PADA KONDISI FINANCIAL DISTRESS PERUSAHAAN STUDI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2008-2010

KRISTANTI, Martina Eny and SYAFRUDDIN, Muchamad,(30 August 2012), PENGARUH KARAKTERISTIK KOMITE AUDIT PADA KONDISI FINANCIAL DISTRESS PERUSAHAAN STUDI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2008-2010. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 1. S - Cover - C2C007076.pdf] Text - Published Version
Download (204kB)
[thumbnail of 4. S - Abstrak (Inggris) - C2C007076.pdf] Text - Published Version
Download (205kB)
[thumbnail of 5. S - Abstrak (Indonesia) - C2C007076.pdf] Text - Published Version
Download (205kB)
[thumbnail of 6. S - Daftar Isi - C2C007076.pdf] Text - Published Version
Download (210kB)
[thumbnail of 12. S - Daftar Pustaka - C2C007076.pdf] Text - Published Version
Download (209kB)
[thumbnail of 16. S - Fulltext PDF Bookmarks - C2C007076.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (561kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh karakteristik komite audit yang terdiri dari ukuran komite audit, jumlah komisaris independen komite audit, frekuensi rapat komite audit, dan keahlian keuangan anggota komite audit terhadap kemungkinan terjadinya financial distress pada perusahaan. Data yang digunakan dalam penelitian ini diambil dari laporan keuangan dan laporan tahunan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2008-2010. Penelitian ini menggunakan analisis regresi logistik untuk menguji pengaruh ukuran komite audit, jumlah komisaris independen komite audit, frekuensi rapat komite audit, dan keahlian keuangan anggota komite audit terhadap kondisi financial distress pada perusahaan. Hasil penelitian ini menunjukkan : 1) ukuran komite audit tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap probabilitas perusahaan mengalami financial distress, 2) independensi komite audit tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap probabilitas perusahaan mengalami financial distress, 3) frekuensi rapat komite audit memberikan pengaruh negatif yang signifikan terhadap probabilitas perusahaan mengalami financial distress, perusahaan yang memiliki frekuensi rapat lebih sering, memiliki probabilitas yang lebih sedikit untuk mengalami financial distress, dan 4) keahlian keuangan anggota komite audit tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap probabilitas perusahaan mengalami financial distress.
Keywords : Financial Distress, Audit Committee Size, Independent Commissioner, Meeting Frequency, Financial Competence, Financial Distress, Ukuran Komite Audit, Komisaris Independen, Frekuensi Rapat, Keahlian Keuangan
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Arief Eryka Zendy
Date Deposited: 16 Jun 2020 07:22
Last Modified: 16 Jun 2020 07:22
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/4763

Actions (login required)

View Item
View Item