LISTIANA, Nourma and PRABOWO, Tri Jatmiko Wahyu,(22 August 2011), LIKUIDITAS PASAR SAHAM DAN ASIMETRI INFORMASI DI SEPUTAR PENGUMUMAN LABA TRIWULAN. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (148kB)
Download (148kB)
Text
Download (149kB)
Download (149kB)
Text
Download (149kB)
Download (149kB)
Text
Download (152kB)
Download (152kB)
Text
Download (101kB)
Download (101kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji kandungan informatif dari
pengumuman laba triwulan yang dirilis perusahaan dan pengaruhnya terhadap
likuiditas dan asimetri informasi pasar saham. Fokus dari pengujian dalam penelitian
ini adalah abnormal return, abnormal volume, volume perdagangan dan effective
relative bid-ask spreads.
Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi peristiwa. Hasil
pengujian menunjukkan adanya signifikan abnormal return dan abnormal volume
disekitar tanggal perilisan informasi laba. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa
investor bereaksi lebih agresif terhadap perusahaan yang mengalami penurunan laba
dibandingkan dengan perusahaan yang mengalami kenaikan laba. Hasil uji beda
dalam penelitian menunjukkan tidak ada perbedaan yang signifikan atas volume
perdagangan dan effective relative bid-ask spreads sebelum dan sesudah
pengumuman dirilis.
Dengan demikian, hasil penelitian menyimpulkan bahwa pengumuman laba
triwulan memiliki kandungan informatif bagi investor dan tidak memperngaruhi
likuiditas pasar dan asimetri informasi.
Keywords : | Event study, quarterly earnings announcement, market liquidity, information asymmetry, abnormal return, abnormal volume., Studi peristiwa, pengumuman laba triwulan, likuiditas pasar, asimetri informasi, abnormal return, abnormal volume. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Users 15 not found. |
Date Deposited: | 07 Jul 2020 06:47 |
Last Modified: | 07 Jul 2020 06:47 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/5548 |