PENGARUH ARUS KAS BEBAS DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2014)

NUGRAHANTO, Felix Risto Ardiant and HARYANTO, Haryanto,(15 February 2016), PENGARUH ARUS KAS BEBAS DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2014). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16.S-Fulltext PDF Bookmarks-12030112130074.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris dan menganalisis pengaruh arus kas bebas dan kualitas audit terhadap kemungkinan praktik manajemen laba. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2014. Total sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 184 perusahaan berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan. Analisis data dilakukan dengan analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik, dan pengujian hipotesis dengan analisis regresi berganda. Hasil analisis penelitian ini menunjukkan bahwa arus kas bebas berpengaruh positif signifikan terhadap manajemen laba, kualitas audit berpengaruh negatif signifikan terhadap manajemen laba, dan interaksi kualitas audit dan arus kas bebas berpengaruh negatif namun tidak signifikan terhadap manajemen laba.
Keywords : earning management, free cash flow, audit quality, manajemen laba, arus kas bebas, kualitas audit
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Yuwono Yuwono
Date Deposited: 17 Jul 2020 07:15
Last Modified: 17 Jul 2020 07:15
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/5962

Actions (login required)

View Item
View Item