PENGARUH LEVERAGE, CAPITAL EXPENDITURE, DAN WORKING CAPITAL TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS DENGAN PARTICIPATORY BUDGETING SEBAGAI VARIABEL MODERATING

BANGUN, Mohd. Najibullah and ARFIANTO, Erman Denny,(16 December 2013), PENGARUH LEVERAGE, CAPITAL EXPENDITURE, DAN WORKING CAPITAL TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS DENGAN PARTICIPATORY BUDGETING SEBAGAI VARIABEL MODERATING. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16.S-Fulltext PDF Bookmark-C2A009003.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (660kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh dari participatory budgeting terhadap profitabilitas, dan participatory budgeting dalam memediasi leverage, capital expenditure, dan working capital terhadap profitabilitas.. Penelitian ini diharapkan bisa dijadikan pertimbangan dan peningkatan profitabilitas perusahaan di masa mendatang dalam rangka pengambilan ke kebijakan perusahaan. Penelitian ini menggunakan sampel dari laporan keuangan PT. Perkebunan Nusantara IV dalam kurun waktu 4 tahun 2009-2012. Penelitian ini dianalisis dengan menggunakan regresi linier berganda dan dengan uji Sobel dengan mencari pengaruh-pengaruh dari tiap variabelnya. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa capital expenditure, leverage memiliki pengaruh positif terhadap profitabilitas, dan working capital tidak memilikipengauh positif terhadap profitabilitas. Participatory budgeting tidak dapat memediasi leverage, capital expenditure, dan working capital terhadap profitabilitas. Saran yang dapat penyusun berikan sehubungan dengan hasil penelitian ini untuk penelitian selanjutnya adalah dalam rangka penelitian lanjutan yang serupa disarankan untuk mengamati variabel moderat lainnya yang digunakan untuk memediasi antara variabel dependen dengan variabel independen, dengan pemilihan sampel yang seharusnya hanya diambil oleh beberapa jenis perusahaan yang dalam jumlah banyak dari perusahaan yang serupa dengan memperbaiki kelemahan dari penelitian sebelumnya.
Keywords : participatory budgeting, leverage, capital expenditure, working capital, profitability., participatory budgeting, leverage, capital expenditure, working capital, profitabilitas.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Yuwono Yuwono
Date Deposited: 25 Sep 2020 03:52
Last Modified: 25 Sep 2020 03:52
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/6816

Actions (login required)

View Item
View Item