RAHMANTIKA, Elfita and JULIARTO, Agung,(30 June 2020), SIKLUS KONVERSI KAS, PROFITABILITAS DAN NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (35kB)
Download (35kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (117kB)
Download (117kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (16kB)
Download (16kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (237kB)
Download (237kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (134kB)
Download (134kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui siklus konversi kas, profitabilitas dan
nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang telah listing di BEI. Penelitian
ini menggunakan dua model penelitian, yaitu siklus konversi kas sebagai variabel
independen dan profitabilitas perusahaan sebagai variabel dependen pada model
pertama, serta profitabilitas perusahaan sebagai variabel independen dan nilai
perusahaan sebagai variabel dependen pada model kedua.
Penelitian kuantitatif ini menggunakan data sekunder berupa data-data di
laporan tahunan yang diambil dari situs idx.co.id. Terdapat 82 sampel yang sesuai
dengan kriteria dari 147 populasi perusahaan manufaktur yang telah listing di BEI
berturut-turut selama tahun 2014-2016. Penelitian ini menggunakan analisis regresi
linear sederhana dan program SPSS 21.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa siklus konversi kas memiliki pengaruh
signifikan negatif terhadap profitabilitas perusahaan. Hasil ini menunjukkan bahwa
semakin cepat siklus konversi kas suatu perusahaan maka akan semakin tinggi
profitabilitas perusahaan tersebut. Selain itu, didapat pula hasil bahwa profitabilitas
perusahaan memiliki pengaruh signifikan positif terhadap nilai perusahaan. Hasil
ini menunjukkan bahwa semakin tinggi profitabilitas suatu perusahaan maka akan
semakin tinggi pula nilai perusahaan tersebut.
Keywords : | cash conversion cycle, firm profitability, firm value, siklus konversi kas, profitabilitas perusahaan, nilai perusahaan |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Heru Prastyo |
Date Deposited: | 01 Oct 2020 02:22 |
Last Modified: | 01 Oct 2020 02:22 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/6906 |