ANALISIS PENGARUH REPUTASI AUDITOR, PROPORSI DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN, LEVERAGE, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN PROPORSI KOMITE AUDIT INDEPENDEN TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia periode 2004 – 2006 )

ANTONIA, Edgina and GHOZALI, Imam,(15 July 2008), ANALISIS PENGARUH REPUTASI AUDITOR, PROPORSI DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN, LEVERAGE, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN PROPORSI KOMITE AUDIT INDEPENDEN TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia periode 2004 – 2006 ). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (606kB)
[thumbnail of Abstract - Ing] Text (Abstract - Ing) - Published Version
Download (609kB)
[thumbnail of Abstrak - Ind] Text (Abstrak - Ind) - Published Version
Download (609kB)
[thumbnail of Daftar isi] Text (Daftar isi) - Published Version
Download (612kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (606kB)
[thumbnail of Full text pdf Bookmark] Text (Full text pdf Bookmark) - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (642kB) | Request a copy

Abstract

Manajemen laba merupakan usaha pihak manajer yang disengaja untuk memanipulasi laporan keuangan dalam batasan yang dibolehkan oleh prinsip-prinsip akuntansi dengan tujuan untuk memberikan informasi yang menyesatkan pengguna laporan keuangan untuk kepentingan pihak manajer. Tidak konsistennnya hasil penelitian-penelitian terdahulu menarik peneliti untuk melakukan pengujian kembali. Tujuan dari penelitian ini adalah meneliti pengaruh resputasi auditor, proposi dewan komisaris independen, leverage, kepemilikan manajerial dan proporsi komite audit independen terhadap manajemen laba. Berdasarkan hasil uji hipotesis penelitian ini membuktikan bahwa (1) reputasi auditor signifikan mempengaruhi manajemen laba, ditunjukkan dengan nilai signifikansi uji sebesar 0,002 < 0,05. (2) Proporsi dewan komisaris independen tidak berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,401 > 0,05. (3) Laverage tidak signifikan mempengaruhi manajemen laba dengan nilai signifikansi sebesar 0,430 > 0,05. (4) Kepemilikan manajerial berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba dengan nilai signifikansi sebesar 0,046 < 0.05. (5) Proporsi komite audit independen berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba dengan nilai signifikansi uji sebesar 0,001 < 0.05. (6) Nilai Adjusted R square sebesar 0,291 yang dapat dimaknai bahwa hanya 29,1% variasi earning management bisa dijelaskan oleh reputasi auditor, proporsi dewan komisaris independen, leverage, kepemilikan manajerial, dan proporsi komite audit independen
Keywords : Key words: earning management, Auditor Reputation, Independent Commissariat Council Proportion, Leverage, Managerial Properties and Independent Audit Committee Proportion, Kata kunci: earning management, Reputasi Auditor, Proporsi Dewan Komisaris Independen, Leverage, Kepemilikan Manajerial dan Proporsi Dewan Komite Audit
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Handri Herawati
Date Deposited: 17 Dec 2020 07:35
Last Modified: 17 Dec 2020 07:35
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/7817

Actions (login required)

View Item
View Item