BA'DIAH, Wirdatul and SUDARNO, Sudarno,(26 March 2020), ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERUSAHAAN MELAKUKAN AUDITOR SWITCHING (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2018). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (129kB)
Download (129kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (201kB)
Download (201kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (202kB)
Download (202kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (305kB)
Download (305kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang
mempengaruhi perusahan manufaktur di Indonesia memilih untuk melakukan
auditor switching. Faktor-faktor yang digunakan untuk menguji keputusan auditor
switching yaitu financial distress, ukuran perusahaan, ukuran KAP, dan konsentrasi
kepemilikan. Penelitian ini dilatarbelakang oleh penetapan PP No.20 tahun 2015
sebagai dasar regulasi terhadap perlakuakan kepada KAP.
Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar
di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan rentang waktu pengamatan tahun 2016-2018.
Metode pengumpulan sempel penelitian yang digunakan adalah metode purposive
sampling. Sempel yang dipergunakan dalam penelitian ini sebanyak 120 sempel.
Metode analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis penelitian ini adalah
regresi logistik dalam SPSS 23.
Penelitian yang dilakukan memperoleh hasil bahwa variabel ukuran KAP
dan konsentrasi kepemilikan berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan
perusahaan manufaktur dalam melakukan auditor switching. Sedangkan variabel
financial distress dan ukuran perusahaan secara signifikan tidak dapat
mempengaruhi keputusan perusahaan manufaktur untuk melakukan auditor
switching.
Keywords : | Auditor Switching, Financial Distress, Company Size, audit firm size, Ownership Concentration, Auditor Switching, Financial Distress, Ukuran Perusahaan, Ukuran KAP, Konsentrasi Kepemilikan |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Heru Prastyo |
Date Deposited: | 22 Dec 2020 06:26 |
Last Modified: | 22 Dec 2020 06:26 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/7856 |