PENGARUH BEBAN KERJA DAN KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN MEDIASI STRES KERJA Studi pada Personal Banking Officer PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Kantor Wilayah Semarang

ANGGOROJATI, Angling and DJASTUTI, Indi and RAHARDJA, Edy,(17 May 2018), PENGARUH BEBAN KERJA DAN KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN MEDIASI STRES KERJA Studi pada Personal Banking Officer PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Kantor Wilayah Semarang. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Dalam penelitian ini dilakukan untuk mengukur dari dampak dari beban kerja dan kecerdasan emosional pada stress kerja dan pengaruhnya kepada kinerja karyawan. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaiman cara menambah kinerja karyawan berdasarkan beban kerja dan kecerdasan emosional melalui stress sebagai mediasi? Penelitian ini menggunakan sampel dari pegawai PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk yang berposisi sebagai Personal Banking Ofificer (PBA) sebanyak 139 objek penelitian. Penggunaan AMOS sebagai penggerak untuk menjalankan Structural Equation Modelling (SEM) yang dipakai untuk menganalisa suatu data tertentu. Berdasarkan hasil analisa dapat diketahui bahwa kecerdasan emosional dan beban kerja memiliki dampak pada stres yang signifikan untuk memperburuk kinerja karyawan. Berdasarkan hasil dari penelitian empiris dapat dilihat tingkat bebang kerja tidak berdampak signifikat kepada stres; kecerdasan emosional menunjukkan pengaruh positif kepada beban kerja; beban kerja berdampak negatif kepada kinerja karyawan; kercerdasan emosional berdampak positif terhadap kinerja karyawan; dan stress berdampak negatif terhadap kinerja karyawan
Keywords : workload, emotional intelligence, stress, employee and employee performance, beban kerja, kecerdasan emosional, stress, karyawan dan kinerja karyawan
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Yuwono Yuwono
Date Deposited: 22 Apr 2021 04:34
Last Modified: 22 Apr 2021 04:34
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/8132

Actions (login required)

View Item
View Item