PENGARUH KECOCOKAN KONTINJEN ANTARA STRATEGI BISNIS DENGAN KETIDAKPASTIAN LINGKUNGAN TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK

PUTRI, Rizkya Kusuma and SYAFRUDDIN, Muchamad,(4 February 2021), PENGARUH KECOCOKAN KONTINJEN ANTARA STRATEGI BISNIS DENGAN KETIDAKPASTIAN LINGKUNGAN TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (17kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (4kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (5kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (13kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (278kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kecocokan kontinjen antara strategi bisnis dengan ketidakpastian lingkungan terhadap penghindaran pajak pada perusahaan-perusahaan di Indonesia. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2019. Metode pengambilan sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah purposive sampling. Sampel yang diperoleh sebanyak 27 perusahaan untuk empat tahun berturut-turut (2016-2019). Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi logistik multinominal dan regresi data panel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam kondisi ketidakpastian lingkungan yang tinggi, tingkat kecocokan kontinjen strategi defender lebih besar dibanding strategi analyzer. Penelitian ini juga menunjukkan bahwa kecocokan kontinjen antara strategi prospector dengan ketidakpastian lingkungan berpengaruh positif terhadap penghindaran pajak, dan pengaruh ini lebih tinggi dibanding dua strategi lainnya. Selain itu, tingkat kecocokan strategi defender dengan ketidakpastian lingkungan berpengaruh pada penghindaran pajak. Sementara ketidakpastian lingkungan berpengaruh secara positif pada pengindaran pajak.
Keywords : contingent fit, business strategies, environmental uncertainty, tax avoidance, kecocokan kontinjen, strategi bisnis, ketidakpastian lingkungan, penghindaran pajak
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Rizkya Kusuma Putri
Date Deposited: 29 Apr 2021 02:11
Last Modified: 29 Apr 2021 02:11
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/8289

Actions (login required)

View Item
View Item