ANALISIS PENGARUH DIVIDEND PAYOUT RATIO, SALES, DEBT TO EQUITY RATIO DAN SIZE TERHADAP RETURN ON ASSET

BUDIMAN, Alen and SURYANTO, Suryanto and PANGESTUTI, Irene Rini Demi,(24 March 2008), ANALISIS PENGARUH DIVIDEND PAYOUT RATIO, SALES, DEBT TO EQUITY RATIO DAN SIZE TERHADAP RETURN ON ASSET. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (46kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (37kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (37kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (40kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (348kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (885kB) | Request a copy

Abstract

Return on assets (ROA) digunakan untuk mengukur efektivitas perusahaan di dalam menghasilkan keuntungan dengan memanfaatkan aktiva yang dimilikinya. ROA merupakan rasio antara laba sesudah pajak terhadap total asset. Semakin besar ROA menunjukkan kinerja perusahaan semakin baik, karena tingkat kembalian (return) semakin besar.Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh variabel DPR, Sales, Size, dan DER terhadap Return on Asset (ROA). Data diperoleh dengan metode purposive sampling dengan kriteria (1) Perusahaan yang listed di BEI yang selalu menyajikan laporan keuangan selama periode pengamatan (2003-2005); (2) Perusahaan yang listed di BEI yang membagikan dividen selama periode pengamatan (2003-2005). Teknik analisis yang digunakan adalah regresi berganda dengan persamaan kuadrat terkecil dan uji hipotesis menggunakan t-statistik untuk menguji koefisien regresi parsial serta f�statistik untuk menguji keberartian pengaruh secara bersama-sama dengan level of significance 5%. Dari hasil analisis menunjukkan bahwa variabel DPR, dan DER secara parsial signifikan berpengaruh negatif terhadap ROA perusahaan di BEI periode 2003-2005, Sales berpengaruh signifikan positif terhadap ROA, sedangkan Size tidak berpengaruh signifikan terhadap ROA. ROA yang tinggi menunjukkan bahwa perusahaan sangat efisien dalam menggunakan modal sendirinya kedalam proyek�proyek investasi yang mampu menghasilkan laba yang tinggi yang pada akhirnya akan meningkatkan kepercayaan investor. Berdasarkan output SPSS dalam penelitian ini menunjukkan bahwa sales merupakan variabel yang paling dominan mempengaruhi Ln ROA, hal tersebut ditunjukkan dengan nilai beta standardized coefficient sebesar 0,497 kemudian variabel Ln DER sebesar 0,392, dan Ln DPR sebesar -0,315
Keywords : Keywords : DPR, Sales, Size, DER and Return on Asset (ROA), Kata Kunci : DPR, Sales, Size, DER, dan Return on Asset (ROA)
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Handri Herawati
Date Deposited: 13 Aug 2021 02:49
Last Modified: 13 Aug 2021 02:49
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/8998

Actions (login required)

View Item
View Item