STUDI PENGARUH KECENDERUNGAN BUDAYA KONSUMEN ATAS MEREK GLOBAL (SGCC) TERHADAP MINAT BELI SEPATU SECARA ONLINE PADA GENERASI MILLENIALS

SARI, Bekti Pradina,(2018), STUDI PENGARUH KECENDERUNGAN BUDAYA KONSUMEN ATAS MEREK GLOBAL (SGCC) TERHADAP MINAT BELI SEPATU SECARA ONLINE PADA GENERASI MILLENIALS. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (17kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (9kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (185kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (403kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Pada saat ini terdapat fenomena unik di kalangan Gen Y ketika teknologi membuat segalanya menjadi lebih mudah, yaitu terjadinya pergeseran perilaku dan pola berbelanja offline menjadi online.Fakta bahwa Pasar E-commerce ini begitu diminati, memberikan dampak yang baik bagi pelaku bisnis dan konsumen, dimana konsumen cenderung membeli barang branded melalui internet secara online di website E-commerce , Website yang akan dijadikan objek adalah Zalora. Penelitian ini mengacu pada penelitian terdahulu, menggunakan variabel social prestige, Internet technology readiness, Quality perception, dan Brand credibility, untuk mengukur pengaruhnya terhadap SGCC dan minat pembelian online konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur seberapa besar pengaruh social prestige, Internet technology readiness, Quality perception, dan Brand credibility terhadap SGCC dan minat pembelian konsumen. Objek pada penelitian ini adalah Generasi millenials dengan skala umur 18-35 tahun yang merupakan pengguna website E-commerce khususnya Zalora, yang tersebar di Jakarta, Semarang dan Surabaya. Metode analisis pada penelitian ini menggunakan SEM atau biasa disebut dengan Structural Equation Model (SEM). Temuan dari penelitian ini adalah terdapat pengaruh yang signifikan pada variabel social prestige dan internet technology readiness terhadap SGCC dan SGCC memberikan pengaruh signifikan terhadap purchase intention atau minat beli konsumen
Keywords : social prestige, internet technology readiness, brand credibility, quality perception, susceptibility to global consumer culture, purchase intention, status sosial, kesiapan teknologi internet, kepercayaan merek, persepsi kualitas, kecenderungan budaya konsumen atas merek global, minat pembelian
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Yuwono Yuwono
Date Deposited: 16 Sep 2022 08:17
Last Modified: 16 Sep 2022 08:17
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/11531

Actions (login required)

View Item
View Item