PENGARUH KOMPETENSI, KEPUASAN KERJA, PARTISIPASI ANGGARAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA PERANGKAT DESA DI KABUPATEN DEMAK

PRANATA, Yudha and HARYANTO, Haryanto,(3 May 2014), PENGARUH KOMPETENSI, KEPUASAN KERJA, PARTISIPASI ANGGARAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA PERANGKAT DESA DI KABUPATEN DEMAK. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (210kB)
[thumbnail of Abstrak (Bahasa Inggris)] Text (Abstrak (Bahasa Inggris)) - Published Version
Download (184kB)
[thumbnail of Abstrak (Bahasa Indonesia)] Text (Abstrak (Bahasa Indonesia)) - Published Version
Download (183kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (389kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (440kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor faktor yang mempengaruhi kinerja perangkat desa atau kinerja perangkat desa di Kabupaten Demak. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kompetensi, kepuasan kerja, partisipasi anggaran dan motivasi kerja. Sedangkan variabel dependen yang digunakan adalah kinerja perangkat desa. Penelitian ini menggunakan teori motivasi untuk menghasilakn hipotesis yang bisa diuji dan dari pengujian hipotesis tersebut menghasilkan temuan empiris. Penelitian ini meggunakan data primerdengan jumlah populasi sebesar 243 perangkat desa. Dengan menggunakan rumus slovindihasilkan sampel dengan jumlha 152 perangkat desa. Teknik pengambilan data adalah survei dengan kuisioner sebagai instrumennya. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kompetensi dan kepuasan kerja mempunyai pengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja perangkar desa, partisipasi anggaran tidak mempunyai pengaruh signifikan terhadap kinerja perangkat desa, dan motivasi kerja mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja perangkat desa. Variabel kompetensi, kepuasan kerja, partisipasi anggaran dan motivasi kerja secara simultan berpengaruh terhadap kinerja perangkat desa dengan persentase sebesar 10,6%.
Keywords : Competence, Job Satisfaction, Budget Participation, Work Motivation, and Performance of Village Officials., Kompetensi, Kepuasan Kerja, Partisipasi Anggaran, Motivasi Kerja, dan Kinerja Perangkat Desa.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Yudha Pranata
Date Deposited: 31 May 2024 01:17
Last Modified: 31 May 2024 01:17
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/14188

Actions (login required)

View Item
View Item