PENGARUH OVERCONFIDENCE BIAS, HERDING BIAS, SELF-ATTRIBUTION BIAS, DAN CONFIRMATION BIAS TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVESTASI PEMULA (STUDI PADA KSPM DIPONEGORO)

GULO, Chelsea Gabriella and CAHYONOWATI, Nur,(11 July 2024), PENGARUH OVERCONFIDENCE BIAS, HERDING BIAS, SELF-ATTRIBUTION BIAS, DAN CONFIRMATION BIAS TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVESTASI PEMULA (STUDI PADA KSPM DIPONEGORO). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (193kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (226kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (182kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (231kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (214kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengetahui apakah terdapat pengaruh perilaku bias, yang diantaranya, overconfidence bias, herding bias, self-attribution bias, dan confirmation bias, terhadap pengambilan keputusan investasi oleh investor pemula. Penelitian ini berbentuk penelitian kuantitatif yang dilakukan dengan menggunakan teknik purposive sampling dan metode pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebarkan kuesioner online menggunakan skala likert. Sampel yang diperoleh pada penelitian ini sebanyak 121 responden. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi berganda dengan pengolahan data hasil kuesioner menggunakan SPSS. Berdasarkan hasil analisis data pengujian hipotesis, penelitian ini menunjukkan bahwa self-attribution bias berpengaruh signifikan terhadap pengambilan keputusan investasi investor pemula, sedangkan overconfidence bias, herding bias, dan confirmation bias tidak berpengaruh terhadap pengambilan keputusan investasi investor pemula.
Keywords : Overconfidence Bias, Herding Bias, Self-attribution Bias, Confirmation Bias, Investment Decision, Novice Investors, Overconfidence Bias, Herding Bias, Self-attribution Bias, dan Confirmation Bias, Keputusan Investasi, Investor Pemula
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Chelsea Gabriella Gulo
Date Deposited: 16 Jul 2024 08:12
Last Modified: 16 Jul 2024 08:14
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/14767

Actions (login required)

View Item
View Item