AMARULLAH, Idris and SUDARYANTO, Budi,(22 August 2017), ANALISIS PENGARUH TQM TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada Karyawan PT. Rimtex Putra Nusantara Wanarejan Taman, Pemalang). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (189kB)
Download (189kB)
Text
Download (12kB)
Download (12kB)
Text
Download (125kB)
Download (125kB)
Text
Download (132kB)
Download (132kB)
Text
Download (414kB)
Download (414kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
TQM atau Total Quality Management adalah strategi manajemen yang
ditunjukan untuk menanamkan kesadaran kualitas pada semua proses dalam
organisasi. Sesuai dengan definisi dari ISO, TQM adalah “suatu pendekatan
manajemen untuk suatu organisasi yang terpusat pada kualitas berdasarkan partisipasi
semua anggotanya dan bertujuan untuk kesuksesan jangka panjang melalui kepuasan
pelanggan serta memberi keuntungan untuk semua anggota dalam organisasi serta
masyarakat”.
Penelitian ini menggunakan kepemimpinan, komitmen, perencanaan strategi,
dan kerjasama tim sebagai variabel independen dan kinerja karyawan sebagi variabel
dependen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. Rimatex Putra
Nusantara Wanarejan Taman Pemalang. Teknik pengambilan semple yang digunakan
adalah sampling jenuh. Dengan jumlah semple 100 orang karyawan. Data yang
didapat telah diuji kehandalan dan validnya dengan menggunakan uji validitas dan
reabilitas. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier
berganda.
Berdasarkan hasil analisis regresi linier berganda menunjukan bahwa ada
pengaruh positif dan signifikan dari kepemimpinan, komitmen, perencanaan strategi,
dan kerjasama tim terhadap kinerja karyawan. Dari hasil koefisien determinasi
menunjukan bahwa kepemimpinan, komitmen, perencanaan strategi, dan kerjasama
tim berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT. Rimatex Putra Nusantara sebesar
57% sedangkan sisanya 43% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dijelaskan
dalam penelitian ini.
Keywords : | Leadership, Commitment, Strategic Planning, Teamwork, Employee Performance, Kepemimpinan, Komitmen,Perencanaan strategi, Kerjasama tim, Kinerja karyawan |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Nila Nurjanah |
Date Deposited: | 24 Feb 2020 03:27 |
Last Modified: | 24 Feb 2020 03:27 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/3064 |