Hipotesis Environmental Kuznets Curve di Indonesia Tahun 1960-2013

PRATAMA, Muhammad Iqbal Adi and SUGIYANTO, Fransiscus Xaverius,(1 June 2016), Hipotesis Environmental Kuznets Curve di Indonesia Tahun 1960-2013. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16.S- Fulltext PDF Bookmarks- 12020111130033.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan GDP per kapita dan CO2 per kapita di Indonesia pada tahun 1960-2013 berdasarkan hipotesis Environmental Kuznets Curve (EKC). EKC merupakan hipotesis hubungan antara berbagai macam indikator degradasi lingkungan dan pendapatan per kapita yang membentuk kurva U terbalik. Data yang digunakan dalam penelitian adalah data sekunder dari tahun 1960-2013. Penelitian ini menggunakan regresi berganda dengan metode Ordinary Least Square (OLS). Hasil penelitian menunjukkan hipotesis EKC berlaku di Indonesia. Berdasarkan hipotesis EKC, GDP per kapita yang dibutuhkan agar CO2 per kapita mencapai titik maksimal sebesar 357,5 juta rupiah. GDP per kapita Indonesia pada tahun 2013 sebesar 32,5 juta rupiah sehingga Indonesia berada pada tahap pertama, yaitu ekonomi pra-industri.
Keywords : EKC, CO2 per capita, GDP per capita, Pre-industrial Economies, EKC, CO2 per kapita, GDP per kapita, Ekonomi Pra-Industri
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Mohamad Sulamul Hadi
Date Deposited: 03 Mar 2020 10:35
Last Modified: 03 Mar 2020 10:35
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/3388

Actions (login required)

View Item
View Item