DARMAWAN, Arif and SYAFRUDDIN, Muchamad,(18 May 2013), PENGARUH KEKAYAAN MEDIA DAN TIPE INDUSTRI DALAM PENGUNGKAPAN CSR TERHADAP KEPERCAYAAN STAKEHOLDER. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (548kB)
Download (548kB)
Text
Download (524kB)
Download (524kB)
Text
Download (598kB)
Download (598kB)
Text
Download (526kB)
Download (526kB)
Text
Download (528kB)
Download (528kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menentukan tentang tingkat kekayaan media dalam mempresentasikan pengungkapan Corporate Social Responsibility yang dilakukan sebuah perusahaan dan tipe perusahaan yang memiliki dampak pada kepercayaan stakeholder nya.
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pengguna laporan Corporate Social Responsibility. Sampel penelitian ini adalah sejumlah responden yang pernah mengakses dan memahami isi dari laporan Corporate Social Responsibility yang dirilis oleh sebuah perusahaan. Sampel dipilih menggunakan metode random sampling dan diperoleh 102 responden. Analisis data dilakukan dengan analisis deskriptif, analisis regresi OLS (Ordinary Least Square) dan analisis chow test.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kekayaan media dalam mempresentasikan pengungkapan Corporate Social Responsibility berhubungan positif dengan kepercayaan stakeholder, dan pola hubungan pada pengaruh kekayaan media terhadap kepercayaan stakeholder untuk tipe industri sensitif berbeda secara signifikan dengan pola hubungan pada tipe industri non sensitif serta pengaruh kekayaan media terhadap trust stakeholder untuk industri non sensitif lebih kuat dibandingkan dengan industri sensitif.
Kata kunci: disclosure, media richness, information media, visual media, corporate social responsibility.
Keywords : | Keywords: disclosure, media richness, information media, visual media, corporate social responsibility., Kata kunci: disclosure, media richness, information media, visual media, corporate social responsibility |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Handri Herawati |
Date Deposited: | 20 May 2020 01:33 |
Last Modified: | 20 May 2020 01:33 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/4199 |