STRUKTUR KEPEMILIKAN PERUSAHAAN SEBAGAI FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENETAPAN FEE AUDIT EKSTERNAL (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan Malaysia Tahun 2017)

KURNIAWAN, Alif Ridzky and JANUARTI, Indira,(5 September 2019), STRUKTUR KEPEMILIKAN PERUSAHAAN SEBAGAI FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENETAPAN FEE AUDIT EKSTERNAL (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan Malaysia Tahun 2017). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16. S - Fulltext PDF Bookmarks - 12030115140199.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji dan mencari bukti empiris mengenai pengaruh konsentrasi kepemilikan saham, anak perusahaan, dan afiliasi kepemilikan multinasional sebagai variabel independen terhadap biaya audit sebagai variabel dependen. Total sampel adalah 340 perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Bursa Efek Malaysia (BEM) pada tahun 2017. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda, yang sebelumnya diuji dengan menggunakan uji asumsi klasik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa konsentrasi kepemilikan saham tidak berpengaruh signfikan terhadap audit delay. Anak perusahaan dan afiliasi kepemilikan multinasional berpengaruh positif signifikan terhadap biaya audit
Keywords : Audit fee, ownership concentration, subsidiary of company, multinational ownership affiliation, Fee audit, konsentrasi kepemilikan saham, anak perusahaan, afiliasi kepemilikan multinasional
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Gunawan Gunawan
Date Deposited: 15 Jun 2020 02:02
Last Modified: 15 Jun 2020 02:02
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/4686

Actions (login required)

View Item
View Item