PEMBAYUN, Agatha Galuh and NASIR, Mohamad,(19 June 2012), PENGARUH KARAKTERISTIKKOMITE AUDIT TERHADAP FINANCIAL DISTRESS (StudiEmpirispadaperusahaanpublik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (937kB)
Download (937kB)
Text
Download (817kB)
Download (817kB)
Text
Download (889kB)
Download (889kB)
Text
Download (892kB)
Download (892kB)
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh karakteristik komite
audit terhadap kesulitan keuangan. Karakteristik komite audit yang digunakan
dalam penelitian ini adalah ukuran komite audit, komite audit independen,
frekuensi pertemuan komite audit dan kompetensi komite audit. Penelitian ini
menggunakan satu variabel kontrol yaitu ukuran perusahaan.
Data yang digunakan adalah data perusahaan publik yang terdaftar di BEI
tahun 2007-2010. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini
adalah metode
purposive sampling, yaitu berdasarkan kriteria yang telah ditentukan.
Berdasarkan metode
purposive sampling, total sampel penelitian adalah 152
perusahaan. Hipotesis di dalam penelitian ini diuji dengan menggunakan metode
analisis regresi logistik.
Kriteria financial distress dalam penelitian ini diukur
dengan menggunakan metode laba negatif dua tahun berturut-turut.Analisis data
menggunakan regresi logistik dengan bantuan SPPS 16.
Hasil analisis menunjukkan bahwa ukuran komite audit dan kompetensi
komite audit berpengaruh negatif terhadap
financial distress. Komite audit
independen dan frekuensi pertemuan komite audit tidak berpengaruh negatif
terhadap
financial distress.
Keywords : | financial distress, audit commitee, cumulative negative earnings over any two years period, financial distress, komite audit, laba bersih negatif dua tahun -turut |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Heru Prastyo |
Date Deposited: | 03 Jul 2020 09:08 |
Last Modified: | 03 Jul 2020 09:08 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/5412 |