PENGARUH REPUTASI KAP, UKURAN KAP DAN BIAYA AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2015-2017)

RIZKI, Malinda and SUDARNO, Sudarno,(4 March 2020), PENGARUH REPUTASI KAP, UKURAN KAP DAN BIAYA AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2015-2017). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 1. S - Cover - 12030116130221.pdf] Text - Published Version
Download (20kB)
[thumbnail of 4. S - Abstrak (Inggris) - 12030116130221.pdf] Text - Published Version
Download (272kB)
[thumbnail of 5. S - Abstrak (Indonesia) - 12030116130221.pdf] Text - Published Version
Download (165kB)
[thumbnail of 6. S - Daftar Isi - 12030116130221.pdf] Text - Published Version
Download (208kB)
[thumbnail of 12. S - Daftar Pustaka - 12030116130221.pdf] Text - Published Version
Download (407kB)
[thumbnail of 16. S - Fulltext PDF Bookmarks - 12030116130221.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meguji pengaruh reputasi KAP, ukuran KAP, dan biaya audit terhadap kualitas audit. Sampel penelitian adalah 187 perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI pada tahun 2015-2017 yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Data diperoleh melalui laporan keuangan perusahaan, laporan tahunan perusahaan dan data KAP dari Pusat Pembinaan Profesi Keuangan Kementerian Keuangan Republik Indonesia. Analisis data menggunakan metode regresi berganda untuk menguji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa reputasi KAP berpengaruh positif terhadap kualitas audit. Sedangkan ukuran KAP dan biaya audit tidak terbukti berpengaruh terhadap kualitas audit.
Keywords : Audit quality, audit firm reputation, audit firm size, audit fees, kualitas audit, reputasi kap, ukuran kap, biaya audit
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Arief Eryka Zendy
Date Deposited: 17 Jul 2020 08:49
Last Modified: 17 Jul 2020 08:49
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/5994

Actions (login required)

View Item
View Item