PENGARUH KERAGAMAN GENDER DAN USIA PEJABAT PERBENDAHARAAN TERHADAP PENYERAPAN ANGGARAN SATUAN KERJA (STUDI EMPIRIS PADA SATUAN KERJA LINGKUP PEMBAYARAN KPPN SEMARANG I)

NOVIWIJAYA, Amdi and ROHMAN, Abdul,(29 May 2013), PENGARUH KERAGAMAN GENDER DAN USIA PEJABAT PERBENDAHARAAN TERHADAP PENYERAPAN ANGGARAN SATUAN KERJA (STUDI EMPIRIS PADA SATUAN KERJA LINGKUP PEMBAYARAN KPPN SEMARANG I). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16. S - Fulltext PDF Bookmark - 12030111150034.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (345kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh keragaman gender dan keragaman usia pejabat perbendaharaan dalam suatu satuan kerja (KPA, PPK, PPSPM, dan Bendahara) terhadap penyerapan anggaran. Populasi penelitian ini berjumlah 155 satuan kerja yang termasuk dalam lingkup pembayaran KPPN Semarang Satu. Sedangkan sampel sebanyak 120 satuan kerja yang dipilih dengan Metode Random Sampling. Untuk menguji hipotesis digunakan Uji Statistik t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keragaman gender secara statistik signifikan berpengaruh negatif terhadap penyerapan anggaran, sedangkan keragaman usia secara statistik signifikan berpengaruh positif terhadap penyerapan anggaran. Ini memberikan bukti bahwa pemuda berasosiasi dengan peningkatan kinerja.
Keywords : gender diversity, age diversity, budget absorption., keragaman gender, keragaman usia, penyerapan anggaran.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Elok Inajati
Date Deposited: 30 Jul 2020 04:51
Last Modified: 30 Jul 2020 04:51
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/6422

Actions (login required)

View Item
View Item