FARADILA, Rr. Selli Nisrina and SOESANTO, Harry,(9 May 2016), ANALISIS PENGARUH PERSEPSI KEMUDAHAN PENGGUNAAN DAN PERSEPSI MANFAAT TERHADAP MINAT BELI DENGAN KEPERCAYAAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Kasus Pada Pengunjung Toko Online berrybenka.com di Kalangan Mahasiswa Universitas Diponegoro). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Download (448kB)
Download (448kB)
Text
Download (449kB)
Download (449kB)
Text
Download (451kB)
Download (451kB)
Text
Download (562kB)
Download (562kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh persepsi kemudahan penggunaan dan persepsi manfaat terhadap minat beli dengan menggunakan kepercayaan sebagai variabel intervening studi kasus pada toko online berrybenka.com. Penelitian ini menggunakan dua variabel yaitu persepsi kemudahan penggunaan dan persepsi manfaat, variabel minat beli sebagai variabel dependen, kemudian variabel kepercayaan sebagai variabel intervening. Metode penelitian yang digunakan yaitu teknik probability sampling dengan metode simple random sampling. Sampel yang dikumpulkan sebanyak 150 responden dipilih menggunakan pertimbangan yaitu pernah membuka situs berrybenka.com. Metode analisis yang digunakan adalah teknik analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan persepsi kemudahan penggunaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepercayaan, persepsi manfaat berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepercayaan dan persepsi kemudahan penggunaan, persepsi manfaat, dan kepercayaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli.
Keywords : | Perceived Ease of Use, Perceived Usefulness, Trust, Purchase Intention, Persepsi Kemudahan Penggunaan, Persepsi Manfaat, Kepercayaan, Minat Beli. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Mohamad Sulamul Hadi |
Date Deposited: | 30 Jul 2020 08:46 |
Last Modified: | 30 Jul 2020 08:46 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/6443 |