ANALISIS PENGARUH CURRENT RATIO, RASIO HUTANG, TOTAL ASSET TURNOVER DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PROFITABILITAS PADA INDUSTRI KELAPA SAWIT YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (PERIODE 2005-2010)

HUTOMO, Hutomo and PRASETIONO, Prasetiono,(19 February 2012), ANALISIS PENGARUH CURRENT RATIO, RASIO HUTANG, TOTAL ASSET TURNOVER DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PROFITABILITAS PADA INDUSTRI KELAPA SAWIT YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (PERIODE 2005-2010). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (28kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (36kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (19kB)
[thumbnail of Daftar isi] Text (Daftar isi) - Published Version
Download (21kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (25kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (480kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini berjudul “Analisis Pengaruh Current Ratio, Rasio Hutang, Total Asset Turnover dan Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas pada Industri Kelapa Sawit yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Periode 2005-2010)”. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Rasio Lancar, Rasio Hutang, Total Asset Turnover dan Ukuran Perusahaan terhadap Profitabilitas pada Industri Kelapa Sawit yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metodologi penelitian yang digunakan adalah metode analisis deskriptif dan metode analisis statistik. Data yang digunakan adalah data sekunder. Penelitian ini menggunakan data penelitian berjumlah 7 Perusahaan. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji F dan uji t, dengan tingkat signifikansi (α) 5%. Penganalisaan data menggunakan software pengolahan data statistik yaitu SPSS 16.00 for windows. Hasil uji F menunjukkan bahwa pada perusahaan kelapa sawit variabel Rasio Lancar, Rasio Hutang, Total Asset Turnover dan Ukuran Perusahaan dapat mengestimasi variabel Profitabilitas (ROI) dalam model analisis. Hasil uji t (secara individual) menunjukkan bahwa pada perusahaan kelapa sawit masing-masing variabel Rasio Lancar dan Ukuran Perusahaan tidak memiliki pengaruh terhadap ROI, tetapi Leverage dan TATO memiliki pengaruh terhadap ROI. Penelitian ini mendapatkan nilai adjusted R2 diperoleh sebesar 0,661. Hal ini berarti bahwa 66,1% profitabilitas ROI dapat dijelaskan oleh variabel CR, LEV, TATO dan SIZE, sedangkan sebagian besar lainnya yaitu 33,9% ROI dapat dijelaskan oleh variabel lainnya
Keywords : Current Ratio, Leverage, Total Asset Turnover, Size, and Profitability, Rasio Lancar, Rasio Hutang, Total Asset Turnover, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas (ROI).
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Eriana Ringgowati
Date Deposited: 02 Dec 2020 07:39
Last Modified: 02 Dec 2020 07:39
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/7725

Actions (login required)

View Item
View Item