ANALISIS REGRESI PERTUMBUHAN EKONOMI DENGAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI JAWA TENGAH

TEWUH, Gerard Albert Joost and POERWONO, Dwisetia and BASUKI, Maruto Umar,(12 March 2014), ANALISIS REGRESI PERTUMBUHAN EKONOMI DENGAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI JAWA TENGAH. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (504kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (495kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (495kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (621kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (802kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

PAD sebagai salah satu penerimaan daerah mencerminkan tingkat kemandirian daerah. Semakin besar PAD maka menunjukkan bahwa daerah itu mampu melaksanakan desentralisasi fiskal dan ketergantungan terhadap pemerintah pusat berkurang. PAD diartikan sebagai penerimaan dari somber-sumber dalam wilayahnya sendiri, yang dipungut berdasarkan Undang-undang yang berlaku. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi PAD. Faktor-faktor tersebut meliputi : pengeluaran pembangunan, penduduk dan PDRB. Data yang diamati dalam penelitian ini adalah datu runtut waktu periode 2007 - 2012.Model estimasi yang digunakan adalah regresi berganda yang ditransformasikan ke bentuk logaritma.
Keywords : PAD, in habitan, PDRB, expenditure of development, PAD, penduduk, PDRB, pengeluaran pembangunan
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Yuwono Yuwono
Date Deposited: 21 Dec 2021 08:29
Last Modified: 21 Dec 2021 08:29
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/9788

Actions (login required)

View Item
View Item