PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN FIRM SIZE TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015 – 2019)

SILABAN, Hans Mikael and JANUARTI, Indira,(30 June 2022), PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN FIRM SIZE TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015 – 2019). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (949kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (949kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (949kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (949kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (949kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (965kB) | Request a copy

Abstract

Dividen merupakan imbal balik investasi yang merupakan bagian laba yang didistribusikan bagi pemegang saham. Nominal pembayaran dividen dapat bersifat fluktuatif dari tahun ke tahun karena berbagai risiko dan ketidakpastian investasi mendorong investor harus mempertimbangkan informasi keuangan perusahaan yang tersedia. Besar kecilnya pembayaran dividen tercermin dalam dividend payout ratio. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kinerja keuangan dan firm size terhadap kebijakan dividen. Sampel yang dipakai dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan rentang 2015 – 2019. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan analisis regresi berganda dengan software SPSS 23. Penelitian ini menemukan adanya pengaruh signifikan profitabilitas dan firm size secara positif terhadap kebijakan dividen. Solvabilitas, dan growth berpengaruh negatif secara signifikan terhadap kebijakan dividen. Sementara itu, likuiditas tidak memiliki pengaruh terhadap kebijakan dividen.
Keywords : dividend policy, financial performance, profitability, liquidity, leverage, growth, and firm size., kebijakan dividen, kinerja keuangan, profitabilitas, likuiditas, solvabilitas, growth, dan firm size.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Hans Mikael Silaban
Date Deposited: 25 Aug 2022 07:33
Last Modified: 25 Aug 2022 07:33
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/11419

Actions (login required)

View Item
View Item